Rabu, 03 Januari 2018

BAB 1
1.1.Kegiatan Belajar 1
Setup/Instalasi Perangkat Lunak

Perangkat lunak


Perangkat lunak/piranti lunak adalah 
program komputer yang berfungsi
sebagai sarana interaksi antara
pengguna dan perangkat keras.Atau
boleh juga diartikan sebagai
"Penterjemah'perintah perintah yang
dijalankan pengguna komputer untuk 
diteruskan ke atau diproses oleh
perangkat keras

Ada banyak model penggolongan perangkat lunak,namun secara umum perangkat lunak dapat dibagi menjadi 3 kelompok, yaitu

A. system software

B.programming software

C.application software

System software adalah perangkat lunak yang digunakan untuk membantu menjalankan perangkat dan sistem komputer.Tujuan dari system software adalah membatasi semaksimal ungkin programmer aplikasi dari kopleksitas yang berhubungan dengan akses memori dan perangkat keras secara langsung.

Progammer software adalah perangkat lunak yang menyediakan alat bantu/fungsi yang dapat membantu progammer dalam membuat program komputer.Software ini sangat bergantung pada bahasa pemprograman yang digunakan

Application software adalah perangkat lunak yang digunakan membantu manusia mengerjakan tugas tugas tertentu

Tipe tipe application software
 >perangkat lunak otomatisasi industri,
>perangkat lunak bisnis,
>perangkat lunak pendidikan,
>perangkat lunak software,
>database, 
>dan game komputer


software dalam jaringan komputer

virtualisasi 
  Dalam ilmu komputer,virtualisasi adalah istilah umum yang mengacu kepada abstraksi dari sumber daya komputer.virtualisasi bisa diartikan sebagai pembuat suatu bentuk simulasi dari sesuatu yang asalnya bersifat fisik,misalnya sistem operasi perangkat penyimpanan data atau sumber daya jaringan

Beberapa alasan penggunaan virtualisasi 
      dalam hal penggabungan server,banyak server kecil yang digantikan dengan tujuan untuk mengurangi jumplah hardware yang memiliki harga tinggi seperti CPU.
 Error atau Kesalahan yang terjadi pada mesin virtual tidak akan membahayakan sistem komputer host, sehingga mesin virtual sangat cocok digunakan untuk mempelajari cara instal SO 
Kemudahan dala pengaturan konfiguransi untuk membuat sebuah sistem operasi secara virtual yangdapat dilakukan dengan cepat

Rabu, 18 Oktober 2017

Merancang Pengalamatan Jaringan

1. Pada subnetting, IPv4 terdiri dari 2 bagian, yaitu …
2. Rentang IP private kelas A adalah …
3. Sebuah IP xxx.xxx.xxx.xxx/27, maksud dari /27 adalah …
4. Apabila kita membutuhkan 10 host tiap bagian network, maka netmask yang kita gunakan adalah ….
5. Tentukan alamat IP network dan broadcast dari IP 192.168.1.19/29 …
jawab
1.network id 
   host id
2.128.0.0.0 hingga 192.255.255.255
3.hostid
4.10.0.0.0, 172.16.0.0 dan 192.168.10.0
5 . 192.168.1.19/29

Rabu, 11 Oktober 2017

 tugas kinerja input output bus


nama : joko prihatin
kelas : xi tkj 2
no absen : 19


resume tentang kinerja input/output bus

Uraian Materi


1. Bus
Komputer tersusun atas beberapa
komponen penting seperti CPU, memori,
perangkat I/O dimana setiap komponen
saling berhubungan untuk membentuk
kesatuan fungsi. Prosesor, memori, dan
perangkat I/O dapat diinterkoneksikan
dengan rnenggunakan bus bersama
yang fungsi utamanya adalah
menyediakan jalur komunikasi untuk
transfer data. Bus tersebut menyertakan
jalur yang diperlukan untuk mendukung
interrupt dan arbitration. Protokol bus
adalah set aturan yang mengatur cara
kerja berbagai perangkat yang
terhubung ke bus yaitu kapan harus
meletakkan informasi ke dalam bus,
menyatakan sinyal kontrol, dan lain
sebagainya. Sistem bus adalah
penghubung bagi keseluruhan komponen
komputer dalam menjalankan tugasnya,
transfer data antar komponen komputer
sangatlah mendominasi kerja suatu
komputer. Data atau program yang
tersimpan dalam memori dapat diakses
dan dieksekusi CPU melalui perantara
bus. Kecepatan komponen penyusun
komputer tidak akan berarti kalau tidak
diimbangi kecepatan dan manajemen
bus yang baik.

Secara
umum klasifikasi transfer data melalui
bus dapat diklasifikasikan menjadi skema
synchronous dan asynchronous.
1) Synchronous Bus
Dalam synchronous bus, semua
perangkat mendapatkan informasitiming dari jalur clock bersama.
Pulsa yang berjarak setara
pada jalur ini mendefinisikan
interval waktu yang setara, dalam
bentuk yang paling sederhana
suatu synchronous bus tiap
interval ini merupakan suatu bus
cycle dimana terjadi satu transfer
data.
2) Asynchronous Bus
Skema alternatif untuk mengontrol
transfer data pada bus
berdasarkan pada penggunaan
handshake antara master dan
slave. Keuntungan utama bus
asynchronous adalah proses
handshake menghilangkan
kebutuhan sinkronisasi clock
sender dan receiver, sehingga
menyederhanakan desain timing.

2. Struktur Bus
Komputer merupakan gabungan dari
modul-modul antara lain CPU, memori
dan perangkat I/O yang saling
berkomunikasi, kumpulan lintasan atau
saluran berbagai modul disebut struktur
interkoneksi dimana rancangan struktur
interkoneksi sangat bergantung pada
jenis dan karakteristik pertukaran
datanya. Struktur interkoneksi
mendukung perpindahan data antara
modul dalam komputer, contohnya
perpindahan data dari memori ke CPU
ataupun dari CPU ke perangkat I/O.
Yang banyak digunakan pada struktur

Secara umum fungsi saluran bus
dikategorikan dalam tiga bagian, yaitu
saluran data, saluran alamat dan saluran
kontrol.
1) Saluran Data
Saluran data (data bus) adalah
lintasan bagi perpindahan data
antar modul. Secara kolektif
lintasan ini disebut bus data.
Umumnya jumlah saluran terkait
dengan panjang word, misalnya 8,
16, 32 saluran dengan tujuan agar
mentransfer word dalam sekali
waktu. Jumlah saluran dalam bus
data dikatakan lebar bus, dengan
satuan bit, misal lebar bus 16 bit.
2) Saluran Alamat
Saluran alamat (address bus)
digunakan untuk menspesifikasi
sumber dan tujuan data pada bus
data. Saluran ini digunakan untuk
mengirim alamat word pada
memori yang akan diakses CPU.
Juga digunakan untuk saluran
alamat perangkat modul komputer
saat CPU mengakses suatu
modul. Perlu diketahui, semua
peralatan yang terhubung dengan
sistem komputer, agar dapat
diakses harus memiliki alamat.
Semisal mengakses port I/O,
maka port I/O harus memiliki
alamat hardware-nya.

3) Saluran Kontrol
Saluran kontrol (control bus)
digunakan untuk mengontrol bus
data, bus alamat dan seluruh
modul yang ada. Karena bus data
dan bus alamat digunakan oleh
semua komponen maka
diperlukan suatu mekanisme kerja
yang dikontrol melalui bus kontrol
ini. Sinyal-sinyal kontrol terdiri
atas sinyal pewaktuan dan sinyalsinyal
perintah. Sinyal pewaktuan
menandakan validitas data dan
alamat, sedengkan sinyal perintah
berfungsi membentuk suatu
operasi.
Secara fisik bus adalah konduktor
listrik paralel yang menghubungkan
modul-modul. Konduktor ini biasanya
adalah saluran utama pada PCB
motherboard dengan layout tertentu
sehingga didapat fleksibilitas
penggunaan. Untuk modul I/O biasanya
dibuat slot bus yang mudah dipasang
dan dilepas, seperti slot PCI dan ISA.
Sedangkan untuk chips akan terhubung
melalui pinnya.

3. Jenis-Jenis Bus

Berdasarkan jenis busnya, bus
dibedakan menjadi bus yang khusus
menyalurkan data tertentu, misalnya
paket data saja, atau alamat saja, jenis
ini disebut dedicated bus.

1) Bus ISA
Saat IBM mengembangkan
PC/AT yang berbasiskan CPU
80286, industri komputer personal
lainnya merespon perkembangan
ini dengan mengadopsi
standarnya sendiri, bus ISA
(Industry Standar Architecture),
yang pada dasarnya adalah bus
PC/AT yang beroperasi pada 8,33
MHz. Keuntungannya adalah
bahwa pendekatan ini tetap
mempertahankan kompatibilitas
dengan mesin-mesin dan kartukartu
yang ada. Pendekatan ini
juga didasarkan pada sebuah bus
yang telah dilisensikan secara
bebas oleh IBM kepada banyak
perusahaan dalam rangka untuk
menjamin bahwa sebanyak
mungkin pihak ketiga dapat
memproduksi kartu-kartu untuk
PC pertama, sesuatu yang
kembali menghantui IBM.

2) Bus PCI

Bus PCI merupakan sistem bus
yang muncul dari kebutuhan
standarisasi. Bus tersebut
mendukung fungsi yang terdapat
dalam bus prosesor tetapi dalam
format terstandarisasi yang lepas
dari prosesor tertentu.

4) Bus SCSI
Small Computer System Interface
(SCSI) adalah perangkat
peripheral eksternal yang
dipopulerkan oleh macintosh pada
tahun 1984. SCSI merupakan
interface standard untuk drive CDROM,
peralatan audio, hard disk,
dan perangkat penyimpanan
eksternal berukuran besar.

5) Bus P1394 / Fire Wire


Semakin pesatnya kebutuhan bus
I/O berkecepatan tinggi dan
semakin cepatnya prosesor, maka
perlu diimbangi dengan bus
berkecapatan tinggi juga. Bus
SCSI dan PCI tidak dapat
mencukupi kebutuhan saat ini.
Sehingga dikembangkan bus
performance tinggi yang dikenal
dengan Fire Wire (P1394
standard IEEE). P1394 memiliki
kelebihan dibandingkan dengan
interface I/O lainnya, yaitu sangat
cepat, murah, dan mudah untuk
diimplementasikan.


Rangkuman


 Prosesor, memori, dan perangkat
I/O dapat diinterkoneksikan
dengan rnenggunakan bus
bersama yang fungsi utamanya
adalah menyediakan jalur
komunikasi untuk transfer data.

 Data atau program yang tersimpan
dalam memori dapat diakses dan
dieksekusi CPU melalui perantara
bus.

 Secara umum klasifikasi transfer
data melalui bus dapat 
diklasifikasikan menjadi skema
synchronous dan asynchronous.

 Bus merupakan lintasan
komunikasi yang menghubungkan
dua atau lebih modul komputer.

 Terdapat berbagai jenis bus
antarmuka terutama untuk
perangkat peripheral. Diantara jenis
bus yang beredar di pasaran saat
ini adalah PCI, ISA, USB, SCSI,
FuturaBus+, FireWire, dan lain-lain
dimana semua memiliki
keunggulan, kelemahan, harga dan
teknologi yang berbeda sehingga
akan mempengaruhi jenis-jenis
penggunaannya

 Secara umum fungsi saluran bus
dikategorikan dalam tiga bagian,
antara lain :
o Saluran Data
o Saluran Alamat
o Saluran Kontrol


soal 
1.jelaskan peranan dari bus input output
2.jelaskan perbedaan antara bus asynhronous dan synchronous
3.sebutkan berbagai jenis bus yang sering di gunakan
4.jelaskan fungsi dari 3 bagian saluran bus

jawab

1 . untuk menyalurkan data





2 .        Synchronous
proses pengirim dan penerima yang diatur sedemikian rupa sehingga memiliki pengaturan yang sama, sehingga dapat diterima dan dikirim dengan baik. umumnya pengaturan ini didasarkan pada waktu dalam mengirimkan sinyal.  waktu ini diatur oleh denyut listrik secara periodik yang disebut clock . dengan kata lain synchronous adalah sistem operasi untuk kejadian yang terjadi pada waktu bersamaan, berkelanjutan dan dapat diprediksi. contoh: chating.
Asynchronous
proses komunikasi data yang tidak tergantung dengan waktu yang tetap. proses transformasi data kecepatanya, cukup relatif dan tidak tetap. metode komunikasi serial dari satu perangkat ke perangkat lainnya. data dikirimkan perbit persatuan waktu. tiap simbol yang dikirimkan mempunyai start bit dan stop bit, untuk melakukan sinkronisasi dari suatu device pengirim dan penerima. interval yang terjadi antar satu karakter dengan karakter lainnya dapat bervariasi.  asynchronous merupakan operasi yang tidak bergantung waktu.


3 . Bus ISA
     Bus PCI
     Bus USB
     Bus SCSI
     Bus P1394


4 .merupakan lintasan
komunikasi yang menghubungkan
dua atau lebih modul komputer.


































Rabu, 13 September 2017

TUGAS KOMPUTER TERAPAN JARINGAN

NAMA : JOKO PRIHATIN
NO        :19
KELAS : XI TKJ 2

SOAL

1. Apakah yang di maksud UART
2. apakah perbedaan moduler dengan demoduler
3. apakah fungsi hub
4. apakah fungsi dari router
5.sebutkan piranti penyimpanan data
6. mengapa kabel xoaxial banyak digunakan dijaringan lokal
7. apakah yang dimaksud denghan konsentrator,dan sebutkan 2 jenis dari konsentrator
8. sebutkan peripheral-peripheral jaringan pada komputer terapan
9. apakah yang di maksud DAC
10.sebutkan karakter prinsip pada adc
11. sebutkan tiga jalur komunikasi SPI
12. apa fungsi dari uart
13. apakah yang dimaksud dengan protokol
14. apakah fungsi dari protokol
15. sebutkan jenis jenis protokol
16. sebutkan kelemahan dan kelebihan dari standar 802.11
17. apakah yang dimaksud dengan IEEE
 JAWAB
1.UART atau Universal Asynchronous Receiver-Transmitter adalah bagian perangkat keras komputer yang menerjemahkan antara bit-bit paralel data dan bit-bit serial. UART biasanya berupa sirkuit terintegrasi yang digunakan untuk komunikasi serial pada komputer atau port serial perangkat periperal. UART sekarang ini termasuk di dalam beberapa mikrokontroler

2. MODULER :Power Supply Modular merupakan inovasi baru dalam pemasangan kabel, sehingga memungkinkan pengguna untuk menghilangkan kabel yang tidak diperlukan dalam suatu pemasangan CPU, kabel tidak bersifat permanen bisa dilepas pasang sesuai kebutuhan pengguna.
   DEMODULER :Power Supply Non Modular merupakan jenis Power Supply yang kabelnya bersifat permanen, kabel sudah terpasang pada power supply, sehingga pengguna harus mensembunyikan jika ada kabel yang tidak terhubung dengan perangkat,

3. 1# Memfasilitasikan penambahan, penghilangan, atau penambahan workstation.
2# Menambah jarak network.
3# Menyediakan fleksibilitas dengan mensupport interface yang berbeda (Ethernet, Toket ring, FDDI).
4#  Menawarkan featur yang fault tolerance (Isolasi Kerusakan).
5# Memberikan menegement yang tersentralisasi (koleksi informasi, diagnostic).
4. R
outer memiliki fungsi utama untuk membagi atau mendistribusikan IP address, baik itu secara statis ataupun DHCP atau Dynamic Host Configuration Procotol kepada semua komputer yang terhubung ke router tersebut. Dengan adanya IP address yang unik yang dibagikan router tersebut kepada setiap komputer dapat memungkinan setiap komputer untuk saling terhubung serta melakukan komunikasi, baik itu pada LAN atau internet.

5. Hardisk
flashdis
ram
memory-card
disket

6.  karena kabel xoaxial lebih cepat
7.Konsentrator adalah perangkat untuk menyatukan kabel – kabel jaringan dari setiap workstation, server atau perangkat dalam sebuah jaringan komputer
contoh :
  1. Hub atau Repeater
  2. Switch
  3. Bridge
  4. Route
8. A.    Peripheral utama (main peripheral)
    B.     Peripheral pendukung (auxillary peripheral)
9. perangkat atau rangkaian elektronika yang berfungsi untuk mengubah suatu isyarat digital (kode-kode biner) menjadi isyarat analog (tegangan analog) sesuai harga dari isyarat digital tersebut. DAC (digital to Analog Convertion) dapat dibangun menggunakan penguat penjumlah inverting dari sebuah operasional amplifier (Op-Amp) yang diberikan sinyal input berupa data logika digital (0 dan 1).

10. ADC (Analog To Digital Converter) adalah perangkat elektronika yang berfungsi untuk mengubah sinyal analog (sinyal kontinyu) menjadi sinyal digital. Perangkat ADC (Analog To Digital Convertion) dapat berbentuk suatu modul atau rangkaian elektronika maupun suatu chip IC. ADC (Analog To Digital Converter) berfungsi untuk menjembatani pemrosesan sinyal analog oleh sistem digital.

11. MOSI : Master Output Slave Input Artinya jika dikonfigurasi sebagai master maka pin MOSI sebagai output tetapi jika dikonfigurasi sebagai slave maka pin MOSI sebagai input.
MISO : Master Input Slave Output Artinya jika dikonfigurasi sebagai master maka pin MISO sebagai input tetapi jika dikonfigurasi sebagai slave maka pin MISO sebagai output.
CLK : Clock Jika dikonfigurasi sebagai master maka pin CLK berlaku sebagai output tetapi jika dikonfigurasi sebagai slave maka pin CLK berlaku sebagai input.
12. untuk menangani anatrmuka komputer (yang menghasilkan bit data paralel) dengan perangkat serial yang terhubung. sebagian data paralel di ubah menjadi data seri untuk dikirimkan ke perangkat keras serial, dan sebagian lain ditampilkan pada operasi berikutnya.

13. Protokol-protokol internet yang paling penting di antaranya adalah TCP/IP, HTTP, dan FTP. Protokol dapat diterapkan pada perangkat keras, perangkat lunak, atau kombinasi dari keduanya. Pada tingkatan yang terendah,protokol mendefinisikan koneksi perangkat keras.
14.Fungsi protokol secara garis besar adalah sebagai berikut :
Encapsulation
Pemisahan dan perakitan kembali
Connection control (Kontrol koneksi)
Pengiriman tersusun
Pengiriman perintah
Flow Control (alur kontrol)
Error correction (Kontrol Kesalahan)
Addressing (Pengalamatan)
Multiplexing
Layanan transmisi

15. 
  • Protokol adalah sebuah aturan atau standar yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer. ...
  • TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol) ...
  • UDP ( User Datagram Protokol)
16. Kelebihan :
a.       Mobilitas
b.      Sesuai dengan jaringan IP
c.       Konektifitas data dengan kecepatan tinggi
d.      Frekuensi yang tidak terlisensi
e.       Aspek keamanan yang tinggi
f.        Instalasi mudah dan cepat
g.        Tidak rumit
h.      Sangat murah

Kelemahan :
a.   Bandwidth yang terbatas karena dibagi-bagi berdasarkan spektrum RF untuk teknologi-teknologi lain
b.      Kanal non-overlap yang terbatas
c.       Efek multipath
d.      Interferensi dengan pita frekuensi 2.4 GHz dan 5 GHz
e.       QoS yang terbatas
f.       Power control
g.       Protokol MAC high overhead


17. sebuah organisasi yang mengurusi masalah pengembangan teknologi yang berhubungan dengan keteknikan elektro dan elektronika. IEEE terdiri dari berbagai ahli di bidang teknik yang menawarkan berbagai pengembangan standar-standar dan bertindak sebagai pihak yang mempercepat teknologi-teknologi baru dalam semua aspek dalam industri dan rekayasa (engineering), yang mencakup telekomunikasi, jaringan komputer, kelistrikan, antariksa, dan elektronika. Aktivitasnya mencakup beberapa panitia pembuat standar, publikasi terhadap standar-standar teknik, serta mengadakan konferensi.

Rabu, 06 September 2017

UH 1 KOMPUTER JARINGAN

 1. SEBUTKAN JENIS KOMPUTER TERAPAN BERDASARKAN FUNGSI ALAT
     >-Jaringan nirkabel(Wi-Fi)
 2 . apa fungsi pemproses dalam sistem komputer minimal
a). Pemroses (processor)
– Berfungsi mengendalikan operasi komputer & melakukan fungsi pemrosesan data.
 3 . sebutkan 3 jenis mikro kontroler
Keluarga MCS51
AVR
  • PIC.
4 . sebutkan bagian bagian dari sitem komputer minimal 3
 >input device
 >output device
 >i/o port
 >CPU
 >MEMORY
5 . pengertian dari mikrokontroler
Mikrokontroler adalah sebuah chip yang berfungsi sebagai pengontrol rangkaian elektronik dan umunya dapat menyimpan program did umumnya terdiri dari CPU (Central Processing Unit), memori, I/O tertentu dan unit pendukung seperti Analog-to-Digital Converter (ADC) yang sudah terintegrasi di dalamnya.
1 .B
2 .B
3. B
4 .B
5.C
6. E
7. E
8 .A
9. A
10.A


Rabu, 26 Juli 2017

komputer terapan jaringan XI TKJ 2


REPORT SHEET SISWA
KOMPUTER TERAPAN JARINGAN 
 TOPIK1.SISTEM KOMPUTER MINIMAL
(NAMA : JOKO PRIHATIN XI TKJ 2 / 19)

SOAL

HASIL OBSERVASI

1 .Komputer terapan jaringan adalah sekelompokkomputer rekayasa (terapan) yang saling berhubungan antara satu dengan lainnya menggunakan protokol komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat saling berbagi informasi, program-program, penggunaan bersama perangkat keras dengan tujuan membawa informasi secara cepat ... 

2 .Komputer terapan jaringan adalah sekelompok komputer rekayasa (terapan) yang saling berhubungan antara satu dengan lainnya menggunakan protokol komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat saling berbagi informasi, program-program, penggunaan bersama perangkat keras dengan tujuan membawa informasi secara cepat dan tepat dari sisi pengirim (Transmitter) menuju ke sisi penerima (Receiver).

3 .


4 .Mikrokontroler adalah sebuah chip yang berfungsi sebagai pengontrol rangkaian elektronik dan umunya dapat menyimpan program did umumnya terdiri dari CPU (Central Processing Unit), memori, I/O tertentu dan unit pendukung seperti Analog-to-Digital Converter (ADC) yang sudah terintegrasi di dalamnya.

5 . 1Varian Mikrokontroler AVR

    2. Mikrokontroler MCS-51


    3. Mikrokontroler PCI

6 .
  • Pemroses (processor)
intel-xeon-e3-1200
Sebuah Processor / CPU melakukan serangkaian langkah-langkah untuk menjalankan perintahSetiap perintahditangani secara individual dan CPU dapat memproses beberapa perintah dalam hitungan detikSemakin kuat CPU, semakin cepat perintah diprosesSebuah perintah yang dikeluarkan oleh pengguna sistem menggunakan perangkat input seperti keyboard atau mouseSelanjutnya, perintahdikirim ke unit prefetchUnit mengakses dimuat didalam memori CPU untuk mengidentifikasi perintah dan mengirimkannya ke unit perintahSelanjutnya, unit perintahmenentukan langkah-langkah apa terjadi selanjutnyaData iniditeruskan ke unit decodeyang mentransfer data ke dalam kode biner dan mengirimkannya ke ALUselanjutnyaALUmengubah data mentah menjadi perintah yang sebenarnyaSelanjutnya, ALU mengirimkan salinan perintah ke RAM atauROM sebelum mengirimnya kembali ke unit perintahyang mengirimkan kode ke bagian dari sistem yang benar-benarakan melakukan tindakan. Akhirnyaaksi dieksekusi dan hasilnya dikirim kembali ke pengguna. Begitulah cara kerja dari processor.
  • Memori utama
adfgh
Memori utama berfungsi untuk menyimpan data dan program tetapi bersifat hanya sementara (tidak permanen). Setiap kali Anda membuka sebuah programitu akan diambil dari hard drive ke RAMHal ini karena membaca data dariRAM jauh lebih cepat dibandingkan dengan membaca data dari hard driveMenjalankan program dari RAM komputermemungkinkan mereka untuk berfungsi tanpa jeda waktuSemakin banyak RAM komputer Anda memilikisemakin banyak data dapat diambil dari hard drive ke dalam RAMyang secara efektif dapat mempercepat komputer AndaBahkanmenambah RAM dapat lebih bermanfaat bagi kinerja komputer Anda daripada upgrade CPU.
Ada juga yang namanya Memori volatile penyimpanan komputer yang hanya memelihara data sementara perangkatbertenagaSebagian besar RAM (random access memoryyang digunakan untuk penyimpanan primer dalam komputer pribadi adalah memori volatileRAM jauh lebih cepat untuk membaca dari dan menulis ke daripada jenis lain daripenyimpanan di komputerseperti hard disk atau removable mediaNamun, data dalam RAM tinggal di sana hanya saat komputer sedang berjalansaat komputer dimatikanRAMkehilangan dataVolatile memory kontras dengan memorinon-volatileyang tidak kehilangan konten saat listrik terputusMemori non-volatile memiliki sumber kontinukekuasaan dan tidak perlu memiliki isi memori secara berkalasegar.
  • Perangkat masukan dan keluaran
Berfungsi memindahkan data antara komputer & lingkungan eksternal yaitu : perangkat penyimpan sekunder, perangkat komunikasi, terminal, dsb. Input / output devicejuga dikenal sebagai perangkat komputersalah satu dari berbagai perangkat (termasuk sensor) yang digunakan untuk memasukkan informasi dan instruksi ke dalam komputeruntuk penyimpanan atau pengolahan dan untuk memberikan data diproses untuk operator manusia ataudalam beberapa kasusmesin dikendalikan oleh komputer.Perangkat tersebut membentuk peralatan perangkat sistem komputer digital modern.
  • Interkoneksi antar komponen (BUS)
Interkoneksi antarkomponen (bus) adalah struktur & mekanisme untuk menghubungkan pemroses, memori utama, & perangkat masukan/keluaran. Interkoneksi Buskomponen penting dari komputer : arsitektur ini adalahsaluran komunikasi, ini menghubungkan berbagai komponenkomputer untuk berkomunikasi satu sama lain.  Instruksi busmemungkinkan komunikasi antara CPU dan memori. Ini membawa ke CPU kata-kata instruksi program yang akandioperasikan oleh CPU dari memori atau mengembalikaninstruksi ke memori. Bus dikendalikan oleh CPU. Hal ini mampu mengirim atau menerima data sementara operan (Obus sedang menerima atau mengirim data pada saat yang samatetapi hanya dalam satu arah pada satu waktu.
7 .a. Jenis komputer terapan jaringan berdasarkan fungsi alat :
-Jaringan nirkabel(Wi-Fi)
wireless adalah teknologi tanpa kabel, dalam hal ini adalah melakukan hubungan telekomunikasi dengan menggunakan gelombang elektromagnetik sebagai pengganti kabel. Saat ini teknologi wireless berkembang dengan pesat, secara kasat mata dapat dilihat dengan semakin banyaknya pemakaian telepon sellular, selain itu berkembang pula teknologi wireless yang digunakan untuk akses internet.
Jenis Komputer Jaringan Berdasarkan Alat Koneksi : 

- Client-Server
Client-Server adalah arsitektur jaringan yang memisahkan client (biasanya aplikasi yang menggunakan GUI) dengan server. Masing-masing client dapat meminta data atau informasi dari server. Sistem client server didefinisikan sebagai sistem terdistribusi

- Peer to Peer
Peer To Peer adalah  jaringan komputer dimana setiap host dapat menjadi server dan juga menjadi client secara bersamaan. pengertian yang lebih tepat mengenai peer to peer (p2p) adalah sistem terkomputerisasi Client-Server dimana suatu komputer berfungsi sebagai client sekaligus sebagai server, sehingga memungkinkan komunikasi dan pertukaran resource antara dua komputer secara langsung (real time).

- Hybrid Network

Hybrid Network adalah Network yang dibentuk dari berbagai Topologi (seperrti dan Teknologi. Sebuah Hybrid Network mungkin sebagai contoh, diakibatkan oleh sebuah pengambilan alihan suatu perusahaan. Sehingga, ketika di gabungkan maka teknologi-teknologi yang berbeda tersebut harus digabungkan dalam network Tunggal. Sebuah Hybrid metwork memiliki semua Karakteristik dari topologi yang terdapat dalam jaringan tersebut.
Jenis Komputer Terapan Jaringan Berdasarkan Ukuran :

- LAN 
Local Area Network biasa disingkat LAN adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil; seperti jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil. Saat ini, kebanyakan LAN berbasis pada teknologi IEEE 802.3 Ethernet menggunakan perangkat switch, yang mempunyai kecepatan transfer data 10, 100, atau 1000 Mbit/s. 

Selain teknologi Ethernet, saat ini teknologi 802.11b (atau biasa disebut Wi-fi) juga sering digunakan untuk membentuk LAN. Tempat-tempat yang menyediakan koneksi LAN dengan teknologi Wi-fi biasa disebut hotspot.
LAN mempunyai karakteristik sebagai berikut :

1. Mempunyai pesat data yang lebih tinggi
2. Meliputi wilayah geografi yang lebih sempit
3. Tidak membutuhkan jalur telekomunikasi yang disewa dari operator telekomunikasi

- MAN 
Metropolitan area network atau disingkat dengan MAN. Suatu jaringan dalam suatu kota dengan transfer data berkecepatan tinggi, yang menghubungkan berbagai lokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan, dan sebagainya. Jaringan MAN adalah gabungan dari beberapa LAN. Jangkauan dari MAN ini antar 10 hingga 50 km, MAN ini merupakan jaringan yang tepa Metropolitan area network atau disingkat dengan MAN. Suatu jaringan dalam suatu kota dengan transfer data berkecepatan tinggi, yang menghubungkan berbagai lokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan, dan sebagainya. 

Jaringan MAN adalah gabungan dari beberapa LAN. Jangkauan dari MAN ini antar 10 hingga 50 km, MAN ini merupakan jaringan yang tepat untuk membangun jaringan antar kantor-kantor dalam satu kota antara pabrik/instansi dan kantor pusat yang berada dalam jangkauannya.

- WAN 
WAN adalah singkatan dari istilah teknologi informasi dalam bahasa Inggris: Wide Area Network merupakan jaringan komputer yang mencakup area yang besar sebagai contoh yaitu jaringan komputer antar wilayah, kota atau bahkan negara, atau dapat didefinisikan juga sebagai jaringan komputer yang membutuhkan router dan saluran komunikasi publik.

WAN digunakan untuk menghubungkan jaringan lokal yang satu dengan jaringan lokal yang lain, sehingga pengguna atau komputer di lokasi yang satu dapat berkomunikasi dengan pengguna dan komputer di lokasi yang lain.

- Internet
Internet dapat diartikan sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia, yaitu menghubungkan pemakai komputer dari suatu negara ke negara lain di seluruh dunia, dimana di dalamnya terdapat berbagai sumber daya informasi dari mulai yang statis hingga yang dinamis dan interaktif.